Beasiswa Erasmus Mundus (Deadline 31 Januari 2013)

JAKARTA – Komisi Eropa melalui Erasmus Mundus, menyediakan beasiswa bagi mahasiswa-mahasiswi S-1. Bagi lulusan S-1 yang memenuhi syarat dari negara-negara di luar Uni Eropa, bisa  mengikuti program-program magister Erasmus Mundus tertentu di Eropa dalam jangka waktu satu sampai dua tahun.
Erasmus Mundus adalah sebuah program kerjasama dan mobilitas dalam bidang pendidikan tinggi yang bertujuan untuk mempromosikan Uni Eropa sebagai pusat keunggulan ilmu di dunia. Program Erasmus Mundus dibiayai oleh Uni Eropa dan terdiri atas Kegiatan satu sampai dengan tiga. Continue reading